Jual Bibit Alpukat Miki di Bandung Yang Dapat Tumbuh dan Berbuah Sepanjang Tahun
Stok | Tersedia |
Kategori | ALPUKAT, Tanaman buah |
Jual Bibit Alpukat Miki di Bandung Yang Dapat Tumbuh dan Berbuah Sepanjang Tahun
Apakah anda merupakan pencinta buah alpukat? Jika iya anda tentu tahu jenis-jenis alpukat lokal unggul yang popouler di Indonesia. salah satu jenis alpukat lokal unggul yang populer dari Indonesia adalah jenis alpukat miki. Alpukat miki merupakan jenis alpukat lokal yang berasal dari Depok. Tapi anda akan mudah menemukan tempat jual bibit alpukat miki di Bandung, karena bibit alpukat miki ini sudah di budidayakan hampir di seluruh wilayah indonesia.
Buah alpukat miki disukai oleh banyak orang karena memiliki ukuran buah yang lumayan besar. Satu buah alpukat miki mampu mencapai bobot hingga 600 gram. Selain itu daging buahnya juga tebal dengan warna kuning mentega yang cantik. Soal rasa tidak perlu ditanya, alpukat miki memiliki rasa buah yang manis, gurih, dan tanpa rasa getir. Tekstur daging buahnya juga lembut saat dimakan sehingga menambah kelezatan buahnya.
Jika anda ingin membudidayakan alpukat yang satu, dan kebetulan tinggal di Jawabarat. Anda akan mudah menemukan tempat jual bibit alpukat miki di Bandung atau daerah sekitarnya.
Ciri-ciri Bibit Alpukat Miki
Walaupun sangat mudah untuk menemukan tempat jual bibit alpukat miki di Bandung anda tetap harus waspada. Banyak orang yang asal menjual bibit alpukat dan melabelinya dengan bibit alpukat miki. Untuk mengetahui keaslian bibit alpukat miki yang anda beli, paling tidak anda harus tahu ciri-ciri bibit alpukat miki yang asli.
Daun alpukat miki memiliki bentuk yang tidak simetris antara bagian kanan dan kirinya. Serta bentuk daunnya cenderung melengkung. Yang dimaksud tidak simetris adalah sisi kanan dan sisi kiri dari daun alpukat ini memiliki panjang yang berbeda. Sehingga membuatnya melengkung. Tetapi bentuk daun yang seperti ini bisa dilihat pada daun yang sudah tua. Karena daun yang masih muda masih belum begitu terlihat.
Batang dari bibit alpukat miki memiliki warna hijau merata dan tidak memiliki bintik-bintik hitam. Jika anda mendapati bibit alpukat miki yang pohonnya tidak berbintik, berwarna hijau merata, dan memiliki daun tidak simetris itu sudah pasti bibit alpukat miki yang asli. Jika anda tinggal di Jawa Barat, anda bisa mendapatkan bibitnya di toko pertanian yang jual bibit alpukat miki di bandung.
Memilih Bibit Alpukat Miki Unggul
Sebelum memulai budidaya alpukat miki terlebih dahulu anda harus memilih bibit alpukat miki yang unggul. Pilihlah bibit alpukat miki yang diperbanyak secara vegetatif menggunakan teknik okulasi maupun sambung pucuk. Biasanya tempat jual bibit alpukat miki di bandung menyediakan bibit hasil perbanyakan okulasi dan sambung pucuk ini.
Kenapa harus menggunakan bibit yang diperbanyak secara vegetatif? Bibit hasil perbanyakan vegetatif dengan teknik okulasi dan sambung pucuk memiliki keunggulan dapat tumbuh dan berbuah lebih cepat dari pada penanaman menggunakan biji. Sehingga akan lebih cocok bagi pembudidaya memiliki bibit yang diperbanyak secara vegetatif.
Pastikan jika bibit alpukat yang anda pilih merupakan bibit yang sehat, terhindar dari serangan hama dan penyakit. Usia bibit sudah lebih dari 4 bulan sejak proses pembibitan, berbatang tegak dengan tinggi minimal 30 cm. Lalu terdapat setidaknya 3 helai daun yang segar.
Jika anda tidak dapat menemukan tempat jual bibit alpukat miki di bandung anda bisa menghubungi kami di tanamantropis.com. Kami menyediakan berbagai macam bibit buah unggul yang sehat dan juga berkualitas.
Penanaman Bibit Alpukat Miki
Jika anda sudah mendapatkan bibit alpukat miki yang bagus selanjutnya adalah melakukan penanaman. Siapkan bibit yang anda dapatkan dari tempat jual bibit alpukat miki di bandung. Kemudian lakukan langkah-langkah berikut untuk melakukan penanaman :
Mempersiapkan Lahan Tanam
Hal pertama yang harus anda lakukan untuk menanam bibit adalah membersihkan lahan tanam. Singkirkan gulma, rumput liar, dan sampah yang menganggu di area penanaman. Setelah itu gemburkan tanah menggunakan cangkul dan buat lubang tanam dengan ukuran 60 x 60 x 60 cm atau sesuaikan dengan besar bibit yang anda miliki. Berikan jarak tanam antar lubang sekitar 2 – 7 meter agar pertumbuhan pohon tidak terganggu. Setelah itu berikan pupuk kandang pada bagian dasar lubang tanam dan diamkan selama dua minggu.
Proses Penanaman
Setelah semua persiapan lahan sudah dilakukan maka penanaman bisa dimulai. Cara menanam bibit alpukat miki sebenarnya sama saja seperti menanam bibit alpukat yang lain. Anda hanya perlu melepaskan polybag dari perakaran bibit, menaruhnya pada lubang tanam dan kemudian timbun dengan media tanam. Anda dapat membuat media tanam dari campuran tanah gembur, pupuk kandang yang sudah terfermentasi, dan juga sekam bakar. Terakhir padatkan tanah dengan menggunakan tangan dan sirami bibit menggunakan air secara rutin.
Demikianlah ulasan mengenai budidaya bibit alpukat miki. Jika anda tidak bisa menemukan tempat jual bibit alpukat miki di Bandung anda bisa menghubungi kami di tanamantropis.com. Kami akan memberikan harga bibit alpukat miki yang terbaik untuk anda.
Tags: bibit alpukat, bibit alpukat bandung, bibit alpukat miki, bibit alpukat miki bandung, harga bibit alpukat miki, jual bibit alpukat miki
Jual Bibit Alpukat Miki di Bandung Yang Dapat Tumbuh dan Berbuah Sepanjang Tahun
Berat | 300 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 1.477 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Jual bibit alpukat wina – Saat ini sudah banyak bibit alpukat lokal maupun import yang tumbuh dengan sangat cepat dan dapat berbuah lebat. Sebut saja bibit alpukat aligator, bibit alpukat hass, bibit alpukat bullfrog, bibit alpukat kendil, bibit alpukat kahyangan, bibit alpukat reed, bibit alpukat wina, serta masih banyak lagi. Hampir semua alpukat yang tumbuh… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Mangga Kiojay – Sebagai negara dengan iklim tropis, banyak tanaman buah yang dapat tumbuh di Indonesia salah satunya adalah buah mangga. Banyak jenis mangga yang berasal dari luar negeri yang bibitnya dapat tumbuh dan berbuah dengan baik. Contohnya yaitu bibit mangga red emperor, bibit mangga red ivory, bibit mangga mahatir, dan satu lagi… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Sawo Mentimun – Anda tentu sudah tahu dengan buah sawo. Buah bulat berwarna coklat yang memiliki rasa manis ini sangat mudah untuk ditemukan. Tapi pernahkah anda meilihat buah sawo yang memiliki bentuk lonjong seperti mentimun? Jenis sawo dengan buah yang lonjong tersebut memiliki nama sawo mentimun. Walaupun buah ini memiliki bentuk seperti timun… selengkapnya
*Harga Hubungi CS40%
Bibit Anggur Akademik – Rasa Manis dan mudah berbuah di Indonesia Anggur Akademik. Buah anggur adalah tanaman perdu merambat yang banyak disukai masyarakat mancanegara. Hampir semua orang di dunia ini menyukai anggur. Karena buah yang satu ini dapat dibuat menjadi berbagai macam olahan panganan dan minuman. Selain diolah anggur juga bisa dimakan secara langsung, bentuknya… selengkapnya
Rp 150.000 Rp 250.000Jual Bibit Anggur Red Globe – Anda tentu sudah mengetahui buah Anggur. Walaupun bukan tanaman asli yang berasal dari Indonesia. Tetapi banyak bibit anggur yang dapat tumbuh dan menghasilkan buah yang baik saat ditanam di Indonesia. Sebagia contoh yaitu bibit anggur carnival, bibit anggur Jupiter, bibit anggur moondrop, dan masih banyak lagi bibit anggur yang… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Mangga Irwin – Mangga merupakan tanaman buah yang biasanya berbuah musiman. Banyak orang yang menyukai buah ini sehingga tidak sulit untuk menemukannya di toko-toko dari mulai pasar tradisional hingga supermarket. Tetapi tahukah anda di Indonesia sendiri buah mangga memiliki jenis yang beragam mulai dari mangga lokal sampai mangga import. Berbagai bibit mangga import… selengkapnya
*Harga Hubungi CS37%
Jual Bibit Tanaman Jambu Siu Mik Pala – Jambu Tanpa Biji Dengan Daging Yang Tebal Asal Thailand Jambu Siu Mik Pala. Mendengar jenis jambu yang satu ini pastinya sudah tidak asing lagi bagi kalian. Jambu Siu Mik Pala ini adalah salah satu jenis jambu unggulan yang memiliki cita rasa khas. Bila dibandingkan dengan jenis jambu… selengkapnya
Rp 95.000 Rp 150.000Bibit Alpukat Nikol, Alpukat Lokal Dengan Rasa Buah Yang Asin, Gurih, Dan Manis Yang Lezat Jual Bibit Alpukat Nikol – Sebagai negara yang memiliki iklim tropis, Indonesia adalah negara yang terkenal akan sumber daya alamnya yang kaya, terutama pada sektor pertanian dan perkebunan. Banyak sekali jenis buah yang berasal dari Indonesia memiliki kualitas premium dan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Durian Montong – Sebagai salah satu negara penghasil buah durian terbanyak di Asia Tenggara. Indonesia memiliki banyak jenis buah durian yang bisa dibudidayakan. Bukan hanya durian lokal tetapi durian import juga. Sebut saja bibit durian montong, bibit durian musangking, bibit durian duri hitam, dan masih banyak lagi. Pada kesempatan kali ini kami akan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Tanaman Cherry Vietnam – Buah Kecil Dengan Warna Merah Merona Yang Memiliki Rasa Manis dan Mudah Berbuah di Indonesia Cherry Vietnam. Bagi yang sering makan di restoran berbintang, pasti akan sering menemui buah berwarna merah ini. Buah yang bernama Cherry Vietnam ini beukuran kecil sehingga cocok dijadikan hiasan makanan. Tanaman buah ini bisa… selengkapnya
Rp 75.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.