Jual Bibit Alpukat Malama – Alpukat Langka dan Enak
Rp 150.000Kode | 50-70cm |
Stok | Tersedia |
Kategori | ALPUKAT, Tanaman buah |
Jual Bibit Alpukat Malama – Alpukat Langka dan Enak
Jual Bibit Alpukat Malama – Alpukat Penyempurnaan dari Hass yang Kaya Akan Minyak
Alpukat malama. Berbagai jenis Alpukat yang ada di dunia ini, apakah kalian tahu Alpukat Malama? Alpukat Malama ini banyak di temukan di Negara Hawai, karena memang tanaman buah yang satu ini berasal dari Negara tersebut. Akan tetapi, di Negara Indonesia sudah banyak jenis tanaman Alpukat Malama.
Alpukat Malama dapat ditanam pada dataran yang rendah dan juga dataran tinggi. Kondisi tanah yang lebih efektif untuk menanam Alpukat Malama ini sebaiknya pada ketinggian 50 mpdl – 1000 mpdl. Untuk ketinggian bibit yang bisa ditanam yaitu sekitar 50 cm hingga 70 cm. Tanaman Alpukat ini akan sangat cocok bila ditanam di daerah yang beriklim tropis.

Jual Bibit Alpukat Malama
Ciri – Ciri Tanaman Alpukat Maluma
Alpukat malama berbeda dengan jenis alpukat lainnya, jenis alpukat yang satu ini memiliki bentuk yang lonjong. Berat dari Alpukat Malama ini mencapai 450 gram – 700 gram per buah, berat buah tergantung perawatan pada tanaman tersebut. Bilamana perawatan yang dilakukan baik, maka buah yang dihasilkan akan lebih besar.
Selain itu, Alpukat Malama ini memiliki kulit yang kasar dan juga halus. Buah ini akan berubah warna apabila sudah matang, disaat masih di pohon warna buah Alpukat Malama ini berwarna hijau, sementara bila sudah matang akan berubah menjadi warna ungu tua. Kulitnya pun sangat mudah untuk dikupas dengan menggunakan tangan langsung.
Daging dari buah Alpukat Malama ini sangat tebal dan lezat, hal ini dikarenakan biji pada buah Alpukat ini tidak terlalu besar. Daging Alpukat Malama berwarna kuning cerah dan agak kehijauan. Sementara untuk bentuk pohon dari buah Alpukat Malama ini tidak terlalu besar dan cocok ditanam dalam pot.
Perawatan Tanaman Alpukat Malama
Perawatan pada tanaman Alpukat Malama tidak terlalu susah, terdapat tiga hal penting yang harus dilakukan dalam perawatan tanaman Alpukat Malama ini yaitu penyiraman, pemupukan dan pemangkasan. Langkah awal yang harus dilakukan ialah penyiraman mengguanakan air secukupnya. Penyiraman pertujuan guna memberikan kesegaran pada tumbuhan tersebut agar tidak mudah layu.

bibit alpukat malama
Bila penyiraman sudah dilakukan, langkah yang harus dilakukan selanjutnya ialah melakukan pemupukan. Biasanya ada banyak sekali hama yang menyerang tanaman Alpukat Malama ini. untuk mencegahnya, kalian bisa melakukan pemupukan secara berkala. Apabila pemupukan sudah beres, kalian tinggal melanjutkannya ke pemangkasan. Untuk melakukannya, kalian tinggal memilah daun atau ranting yang kering kemudian disingkirkan dari tanaman tersebut.
Bibit tanaman Alpukat Malama bisa dibeli di toko terdekat atau dibeli secara online melalui internet. Carilah bibit yang benar-benar memiliki kualitas baik agar buah yang dihasilkan berkualitas. Selain itu, bibit yang baik akan membuat pertumbuhan tanaman Alpukat Malama ini menjadi lebih cepat.
Tags: Alpukat Hass, alpukat hawai, Alpukat Malama, alpukat malama asli, alpukat maluma, alpukat terbaik, bibit Alpukat Malama, buah Alpukat Malama, budidaya alpukat, jual bibit Alpukat Malama, perawatan alpukat, perawatan tanaman alpukat
Jual Bibit Alpukat Malama – Alpukat Langka dan Enak
Berat | 1000 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 2.882 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
50%
Jual Bibit Tanaman Kurma H1 – Buah Manis Berwarna Merah Merona Yang Mudah Di Budidayakan dan Berbuah di Indonesia Kurma H1. Menurut kabar yang beredar, Kurma H1 diketahui berasal dari negara Thailand. Banyak petahi di sana yang berhasil membudidayakan tanaman buah ini hingga panen. Salah satu keunggulan dari Kurma H1 ini adalah presetasi bibit kurma… selengkapnya
Rp 350.000 Rp 700.00037%
Jual Bibit Tanaman Jambu Siu Mik Pala – Jambu Tanpa Biji Dengan Daging Yang Tebal Asal Thailand Jambu Siu Mik Pala. Mendengar jenis jambu yang satu ini pastinya sudah tidak asing lagi bagi kalian. Jambu Siu Mik Pala ini adalah salah satu jenis jambu unggulan yang memiliki cita rasa khas. Bila dibandingkan dengan jenis jambu… selengkapnya
Rp 95.000 Rp 150.000Jual Bibit Alpukat Markus – Alpukat atau avocado merupakan tanaman buah meja yang banyak di budidayakan di indonesia. Banyak bibit alpukat yang dapat tumbuh dan berbuah baik di indonesia beberapa diantaranya yaitu, bibit alpukat aligator, bibit alpukat miki, bibit alpukat mentega dan masih banyak lagi. Satu lagi jenis alpukat unggul yang tumbuh dengan baik adalah… selengkapnya
*Harga Hubungi CS40%
Jual bibit tanaman Plum Aussie Buah Mirip Apel Yang Memiliki Rasa Manis Dan Mudah Dibudidayakan Plum Aussie. Masih banyak orang yang beranggapan bahwa tanaman Plum hanya bisa ditanam di dataran tinggi saja. Padahal, tanaman ini kini sudah bisa dibudidayakan pada dataran rendah. Jika belum tau mengenai buah ini, buah Plum Aussie ini memiliki bentuk mirip… selengkapnya
Rp 150.000 Rp 250.000Bibit Anggur Manicurefinger – Memiliki Bentuk Buah Yang Unik dan Rasa Yang sangat Manis bibit anggur manicurefinger. Anggur adalah salah satu tanaman buah yang disukai oleh masyarakat dunia. Rasanya yang manis dan sedikit asam sangat menyegarkan apabila dimakan saat cuaca sedang panas. Bentuknya yang bulat dan kecil menjadikan buah ini cocok untuk dijadikan cemilan. Selain… selengkapnya
*Harga Hubungi CSBibit Alpukat Nikol, Alpukat Lokal Dengan Rasa Buah Yang Asin, Gurih, Dan Manis Yang Lezat Jual Bibit Alpukat Nikol – Sebagai negara yang memiliki iklim tropis, Indonesia adalah negara yang terkenal akan sumber daya alamnya yang kaya, terutama pada sektor pertanian dan perkebunan. Banyak sekali jenis buah yang berasal dari Indonesia memiliki kualitas premium dan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Tanaman Apel India Putsa – Jenis Buah Apel yang Unik dengan Rasa Manis Dan Tekstur Renyah Apel india Putsa atau yang kerap disebut Putsa adalah rekomendasi tanamanan buah yang bibitnya bisa ditanam dalam pot. Walau ukurannya mungil, apel india ini punya rasa yang manis dan tekstur yang renyah. Agar tumbuh subur dan menghasilkan… selengkapnya
Rp 150.000Jual Bibit Alpukat Miki – Alpukat merupakan buah yang sering diolah menjadi berbagai macam olahan makanan maupun minuman. Walaupun sebenarnya memakan langsung buahnya pun sudah sangat nikmat. Salah satu jenis buah alpukat yang memiliki rasa nikmat saat dimakan secara langsung adalah alpukat miki. Bibit alpukat miki berasal dari daerah Amerika Tengah. Tetapi bibitnya dapat tumbh… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual Bibit Kelengkeng Kateki – Kelengkeng merupakan tanaman buah suku lerak-lerakan yang berasal dari kawasan Asia Tenggara. Buahnya memiliki bentuk bulat dengan warna kulit coklat kekuningan, berbutir, berbintil kasar atau beronak bergantung pada jenisnya. Banyak jenis kelengkeng yang bibitnya dapat tumbuh dengan baik di Indonesia. sebut saja bibit kelengkeng matalada, bibit kelengkeng aroma durian, bibit… selengkapnya
*Harga Hubungi CSJual bibit Sawo Jumbo – Buah Raksasa Yang Memiliki Rasa Manis Mendengar namanya saja, Anda sudah bisa membayangkan bagaimana Sawo Jumbo ini. Buah sawo yang memiliki ukuran raksasa ini dapat memiliki bobot sampai 400 gram dari satu buah saja. Pada dasarnya, Sawo Jumbo memiliki perbedaan dengan sawo lain pada ukurannya saja, dimana Sawo Jumbo berukuran… selengkapnya
Rp 80.000
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.